MENU
icon label
image label
blacklogo

Porsche 911 GT3 Snowmobile Dari MAGNAT

JUN 25, 2011@09:33 WIB | 494 Views

Porsche 911 GT3 memang dirancang untuk seri balap. Namun MAGNAT telah memperkenalkan paket baru yang memberikan kenyamanan yang lebih kepada mobil. Tetapi perubahan itu masih sedikit yang dilakukan untuk eksterior, perusahaan tersebut lebih berfokus untuk menciptakan interior kulit yang mewah. Tentunya menggunakan Alcantara dan cat dengan trim high gloss, serta upgrade sistem suara sebesar 2.100 watt.

Untuk bagian kinerja MAGNAT mempercayakannya kepada Wimmer RS untuk merevisi ECU dan menginstal sistem knalpot sportnya. Karena modifikasi ini mesin dapat menghasilkan tenaga sebesar 462 PS (340 kW / 456 hp) dan 451 Nm (333 lb-ft) dari torsi. Sehingga mobil yang mendapatkan julukan "Snowmobile" ini dapat mencapai kecepatan tertingginya di 317 km/jam.[jri/timBX]


 

Tags :

#
Porsche
#
911
#
GT3
#
Magnat
#
Snowmobile
X