MENU
icon label
image label
blacklogo

Abarth 595 OT Dirancang Khusus untuk Balap

MAR 15, 2016@09:00 WIB | 1,361 Views

Produsen mobil asal Italia, Abarth, secara resmi meluncurkan mobil 595 OT. Mobil ini dibangun berbeda dari line up lainnya, karena mobil memiliki desain dengan gaya balap.

Abarth 595 OT dibiki untuk berlaga di ajang balapan Italian Tourism Championship dan the Abarth Selenia Trophy. Mobil munggil ini dikembangkan oleh Abarth Racing Team dan memiliki julukan "highly competitive car".

Secara tampilan Abarth 595 OT memiliki desain bodi mirip dengan Abarth 500, hanya saja tampilan luarnya sudah khas mobil balap dengan penggunaan  cat warna putih yang dikombinasikan dengan garis merah ditambah stiker sponsor. untuk memperkuat kessan sporty, mobil ini menggunakan velg ,erek OZ model jari jari yang dibalut dengan ban Michelin.

Dibagian kabin jauh dari standar karena dibekali jok balap warna merah, panel indikator tambahan, serta rangka pelindung (roll cage).

Untiuk dapur pacu, Abarth 595 OT didukung dengan mesin T-Jet 1.4-liter yang menghasilkan daya output mencapai 190 tenaga kuda. Mesin tersebut dihubungkan dengan transmisi enam percepatan yang mengirimkan daya ke roda depan.

Abarth tidak hanya membangun 595 OT, merek negeri Pizza itu juga menerima konsumen yang ingin memodifikasi 500 menajdi bergaya balap. Meskipun harga belum dikonfirmasi, tapi Abarth mengatakan ini merupakan sukacita dan kegembiraan dengan membangun dengan model bergaya balap ini. [Ddy/timBX]

Tags :

#
abarth 595 ot,
#
abarth

X
slot slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor slot gacor