MAY 10, 2012@16:32 WIB | 2,024 Views
Bosandengangayamodifikasi yang lama membuatDeddy Armand pemilikmobil Honda Accord Euro-R CL7merubahmobilkesayangannyamenjadilebihsegardarisebelumnyayaknimengarahkegayaHellaflush. Meskiterbilanggayatersebutsudahbanyak yang mengikutitapibisadibilangwajahmobilasalJepangsatuiniberbedadarimobil-mobil lain yang beraliransama. Mobil initelahmengalami 2 kaliubahan, padaubahan yang pertama, Deddymemilihgaya street racing sedangkanubahan yang keduaterlihatseperti yang sekarangini.
"ngikutin trend sihawalnyakanalirannya street racing karenaduludoyanbalapan, kalausekaranglebihmilih fashion sihjadivelgganti yang lebihlebar, body dilebarindikit," UngkapDeddy. Lama pengerjaanmobilinisendiridariwujudsebelumnyamemakanwaktukuranglebihsekitar 6 bulan. Taktanggung-tanggungselamapengerjaanmobilkesayangannyaDeddymengandeng 3 bengkelmodifikasisekaligus yang berlokasidi Jakarta danBandung.
Sebagai pengerjaan awal, pria yang baru saja menyelesaikan kuliahnya di Bandung ini langsung mendaratkan mobil Accord Euro-R CL7ke salah satu bengkel modifikasi body, ditempat tersebut warna hitam yang lebih dulu melekat dimobil langsung diganti dengan warna Purple Candy Chameleon. Sementara itu tak jauh dari pewarnaan tubuh ada velg berukuran lebar merek CCW Classic yang sengaja dipilih dan dibawa Deddydari bengkel Riverside di Jakarta.
Agar body mobil cocok dengan velg lebar maka Deddy berinisiatif untuk memperlebar body depan dan belakang hingga mencapai lebar 4 cm. Menghadap kebagian atap mobil tampak berbeda dengan ciri mobil sebelumnya, dimana pada bagian ini Deddy merelakan atap mobil dilobangi berbentuk kotak agar bisa meletakkan sunroof merek webasto hollandia. Mengalihkan perhatian kebagian mesin, tampaknya Deddy masih setia dengan mesin bawaan pabrikan Honda, namun guna mempercantik tampilan mesin dibungkus serat karbon serta ditambahkan beberapa perangkat mesin seperti ECU JS Racing dan Ignition Vortex dan XCS agar peforma mobil semakin mantab saat mengaspal.
Cukup dibagian luar, kini saatnya memasuki kabin mobil yang hanya digunakan pada waktu weekend saja, terlihat disini jok sporty dari Recaro lalu lingkar kemudi Momo, pedal transmisi Skunk2 dan masih banyak lagi. Nah, beralih ke bagian In car entertainment, pada bagian ini Deddy merelakan bagasinya beralih fungsi dari yang biasanya digunakan untuk manaruh barang bawaan tapi ini malah digunakan untuk membenamkan beberapa perangkat audio seperti subwoofer Vox 12 inci, speaker, 2 tv monitor, power monoblock, dan lain-lain, semuanya itu didesain langsung oleh BTX Concept, Bandung. Kabarnya Honda Accord Euro-R CL7 berplat nomor Pekanbaru ini telah meraih beberapa penghargaan dari sekian banyak kontes mobil yang pernah diikuti.[san/timBX]
Spesifikasi :
Mobil : Honda Accord Euro-R CL7 2003
Mesin : K20A Engine, 6 speed M/T, Clutch Exedy, ECU JS Racing, Header Toda Racing, Muffler Twin Fujitsubo, Ignition Vortex & XCS, Oil Catch Tank Greedy, Fuel Press & Vacuum Aerospeed, Dry Accumulator by Delkor, Air Filter K&N, Engine Cover Carbon.
Cat : Purplre Candy Chameleon
Velg : CCW Classic R18 (9,5 + 10,5)
Ban : Achilles 215-40 / 235-40
Pegereman : Brembo 4pot
Eksterior : Wide Body Natural 4 CM, Body kit full Mugen, side visor Mugen, custom Ducktail wald, sunroof Webasto Hollandia.
Interior : Full suede Black Amara, seat OEM Recaro, setir OEM Momo, shift Knob Skunk2, short shifter Skunk2.
Ice : custom box audio design by BTX Concept, head unit Pioneer AVH-2450 Doubledin, 1 PCS power Monoblock Critical Mass 2200D, 2 PCS power 4CH VOX Altitude, 1 PCS capasitor bank Critical Mass 1,5F, 1 subwoofer VOX 12 inch, 1 set Speaker 3 way VOX, 2 Set Coaxxial Venom, 2 set TV monitor 7 inch.