MENU
icon label
image label
blacklogo

Steve Aoki Tepati Janjinya Buat Clubbers Jakarta Menggila

FEB 28, 2013@10:22 WIB | 512 Views

Steve Aokiberhasilmenepatijanjinya. Dalam premier concert yang digelarsemalam (27/2) diLippo Mall Kemang, Aokisuksesmembuat area alfresco dining, Avenue of The Stars berguncang. Para clubbers yang datangterlihatlarutdalamsuasanadanatmosfirmusik electro house yang kental.

Sebelum Steve AokitampilparapenggemarAoki  yang datangkeLippo Mall  Kemangsejak jam delapanmalamjugadihiburolehpenampilandaridua DJ lokalyaituDiphaBarusdanMahesaUtara. Kedua DJ yang berbagipanggunginiberhasilmemanaskansuasana Venue sebelumAoki  tampildenganlagu-laguandalannya.

Tepat jam 1 pagi Steve Aokitampil  danlangsungmenyapa party goers yang hadir, "Hallo Jakarta, how are you tonight?" ujar DJ asal Miami inidandisambutteriakanolehpara Crowd. DJ yang berhasildnobatkansebagai i ' DJ of The Year' oleh Paper Magazine pada 2007 langsungmembawakanlagu-laguandalannyasepertiEarthquakey People', 'We're All No One' dan 'Mr Taxi yang merupakanlagu remix darigirlbandKpop, Girl Generation.

DJ bernamalengkap Steve HiroyukiAokidanmempunyai ritual melempar cake ke crowd  tampilselamadua jam  suksesmembuat Crowd yang datangdiLippo Mall Kemangtidakberhentiberjogetolehlagu-lagu yang iatampilkan.[Jok/timBX]

Tags :

#
Steve Aoki
#
Lippo Mall Kemang
#
Steve Aoki Premier Concert
#
alfresco dining
#
Avenue of The Stars
#
Electro House
#
Dipha Barus
#
Mahesa Utara
X