NOV 30, -0001@00:00 WIB | 4,778 Views
Setelah lama dinanti-nanti, akhirnya Nokia Asha 501 hadirdi Indonesia dengan platform Ashaterbaru. Ponsel yang dirancanguntukmemberikanpengalamanpenggunaan yang lebihcepatdanlebihresponsifinidikemasdenganhargaterjangkaumelaluiwarna-warnacerahdankualitastinggi. Nokia Asha 501 membawadesainberkelasdaneleganmelaluisebuah casing yang kuatdanbisadibuka, danlayarkacatahan gores tigaincidengankemampuanlayarsentuhkapasitif. Selainitu, ponselberbobot 98 gram inijugadilengkapisatutombol, yaitu ‘back’ untukmempermudahnavigasi.
Ashabaruinidilengkapidengan Nokia Xpress Browser, yang mengkompresipenggunaan data Internet hingga 90%. Hal inidilakukan agar browsing di internet lebihcepatdenganbiaya yang lebihterjangkau. Melaluikerjasamastrategikdengan operator, Nokia memberikanpenawarankhususuntukmeningkatkanpengalamanpenggunadenganpilihansebagaiberikut:
- Paket data Nokia Asha, dengan500MBakses data, waktubicara 60 menit, 60 SMS dan gratis akses Facebook selamasebulan; atau
- Gratis akses internet 1.5GB denganmengisipulsa (250 MB per bulanselamaenambulan)
Penggunajugadapatdenganmudahmenikmatiberagamaplikasi yang bisadiunduhmelalui Nokia Store. Beragamaplikasibuatan developer Indonesia adalah 21 Cineplex, KamusLengkap, Kompas, Power Pop, Beyond the Well, Keto Adventure, Beneath the Well, Tako Jump, Drag Man Ardsdan Puzzle Adventure sudah pre-load di Nokia Asha 501. Nokia Asha 501 memilikienampilihanwarna, termasukmerahcerah, hijaucerah, cyan, kuning, putihdanhitam. DenganhargaRp 925.000*, Nokia Asha 501 akantersediamulaimingguini. [mir/timBX]