MENU
icon label
image label
blacklogo

SpeedUp Perkenalkan Modem 4G LTE pertama untuk jaringan LTE di Indonesia

NOV 30, -0001@00:00 WIB | 4,272 Views

SebagaisalahsatupenyediasolusiTeknologiInformasidanKomunikasi, belum lama iniSpeedUpkembalimemperkenalkaninovasiterbarunyadalamwujudSpeedUp Modem danSpeedUpMifiberteknologi4GLTETDDdanFDDHSPA/WCDMA/GSM.

Semuakeunggulandikedua modem SpeedUpinididukungolehkualitasjaringanTelkomsel yang diperkuatlebihdari 5.000 node (3000 BTS 3G) diseluruh Indonesia. Hinggasaatinitercatat 3 jutapelangganaktifTelkomsel yang menggunakanSpeedUpsebagaiperangkat internet broadband. SpeedUp4GLTEtelahdidesaindandioptimalkanuntukkemudahanpenggunadi Indonesia dalamjaringan broadband di Indonesia.

“ProdukSpeedUp modem danMifiberbasis4GLTEinimerupakan milestone pentingbagiperkembanganteknologiLTEFDDdanTDDdi Indonesia sekaligusmenjawabkebutuhanpara  konsumenpenikmat internet super cepat. KesiapanSpeedUpmenyambutdatangnya era internet super cepat, berbasisLTEmembuatkamimenjadimerekalokalterdepan yang mengadopsiteknologi  inidengandukunganTelkomselmitrakami,” ujarRahmadWidjajaSaktiselakuDirekturPemasarandanProdukSpeedUp

UntukSpeedUpMifi4GLTE, SpeedUpsengajamerancangnyasebagai router Mobile atau Travel Broadband Router untukmemudahkanpenggunauntukberbagijaringanhingga 10 Multiple User (Wifi) dengandukunganaksesnirkabel IEEE 802.11 b/g/n upto68Mbps.

Selainitu, Mifijugatelahdidukungdengan Web and Packet Filtering fitur One Touch Button WPS for security wireless (Wi-Fi Protected Setup) untukkeamananpenggunanya, layarinformatifuntukmengetahuiinformasimengenai status baterai, jumlahpengguna yang aktif, dansinyaljaringan, serta Slot Micro SD dengankapasitashingga 32 GB sebagaifitur mass storage.

Keduaperangkat yang sempatdiujicobakandiajangpertemuantingkattinggiekonomi Asia Pasific- KTTAPECdiNusaDua, Bali mulai 5- 9 Oktober 2013 yang laluinikabarnyabaruakandipasarkansegerasetelahregulasipemerintahdimatangkanuntukpengoperasianjaringan super cepatLTEdi Indonesia pada 2014 mendatang.[mir/timBX]

Tags :

#
SpeedUp
#
SpeedUp Modem
#
SpeedUp Mifi
X