MENU
icon label
image label
blacklogo

F Optimus, Smartphone Baru dari LG

FEB 23, 2013@14:57 WIB | 766 Views

 

Menjelang Mobile World Congress mendatang, LG kembalimengenalkandua smartphone terbarumereka yang diberiF5OptimusdanOptimusF7. Beberapafiturbaru yang dibenamkandalam smartphone iniadalahfiturQSlidedanfungsi Live Zooming, yang sebelumnyahanyatersediauntukOptimus G.
lg-optimus-fseries

PertamaatasadalahF5Optimus, yang dilengkapidenganprosesor dual-core 1.2GHz danlayar 4,3 inci. LG akanmenyediakanmemori internal sebesar8GB  dan1GB RAM. F5Optimusakandilengkapidengankamera 5 megapikseldibagianbelakangdan 1,3 megapikselkameradepan, sertabateraimAh 2.150, danmenggunakansistemoperasi Android 4.1.2 Jelly Bean.

Sementaraitu LG F7Optimus, tampildengankonsepphablet. Memilikilayardengan 4.7-inch, dilengkapidengan 1.5GHz dual-core prosesordan2GB RAM. Ada 8GBruangpenyimpanan internal, serta slot microSDhingga32GB. Kamerabelakangmemilikiresolusi 8 megapikseldankameradepan 1,3-megapikseldansudahmenggunakansistemoperasi Android Jelly Bean 4.1.2. [Ham/timBX]

Spesifikasi :
LG F5Optimus
SistemOperasi : Android 4.1.2 (Jelly Bean)
Prosesor : 1.2GHz Dual Core
Layar : 4.3 InciIPS
Memori Internal : 8 GB
Kamera : 5 Megapiksel, 1.3 Megapikselkameradepan


LG F7Optimus :
SistemOperasi : Android 4.1.2 (Jelly Bean)
Layar : 4.7 InciIPS
Kamera : 8 Megapiksel, 1.3 Megapikselkameradepan
Prosesor : 1.5GHz dual-core prosesor
Memori Internal : 8 GB
 

Tags :

#
LG
#
LG F7 Optimus
#
Mobile World Congress
#
LG F5 Optimus
X